
Membanggakan, Mahasiswi Hukum ULB Raih Juara 1 Syarhil Quran Sekabupaten Labuhanbatu.
Mahasiswa Hukum Universitas Labuhanbatu, Tengku Ayunda Azhari menorehkan prestasi dengan berhasil meraih juara pertama Musabaqah Syarhil Quran (MSQ) pada ajang Musabaqah Tilawatil Qur'an Hadist Ke- 53 dan Festival Seni Qasidah ke-38 yang diselanggarakan Pemerintahan...